Tomi Telupere Programmer


Pages

Monday, 29 September 2014

Membuat Pemesanan Kaos Online Dengan Pascal

Program Menghitung Pemesanan Kaos dengan Menggunakan Pascal

Jika diminta untuk membuat program pemesanan kaos secara online untuk ukuran S,M dan L dengan harga masing - masing ukuran berbeda, dan jika pemesanan lebih besar atau sama dengan 12 buah dikenakan diskon 10 % dari harga keseluruhan dan tidak ada biaya ongkos kirim.Sedangkan jika pemesanan dibawah 12 buah tidak dikenakan diskon dan dikenakan biaya ongkos kirim sebesar 20000.yang perlu kita input yakni ukuran dan jumlah kaos.Maka untuk menjawab pesoalan diatas kita perlu memperhatikan pemberian nama variabel dan tipenya,penggunaan case .... of dan pemakaian if.
Disini saya menggunakan free pascal.
Codingan program dari persoalan diatas dapat saya buat sebagai berikut :
uses crt;
var
ukuran,jk : integer;
harsa,harto,bayar,diskon,ongkir : real;
begin
clrscr;
write ('Masukan ukuran kaos yang akan dipilih : (1 (S) / 2 (M) / 3 (L) ) : ');
readln (ukuran);
write ('Masukan jumlah kaos yang akan di beli : ');
readln (jk);
case ukuran of
1 : harsa := 30000 ;
2 : harsa := 35000 ;
3 : harsa := 40000 ;
end;
write ('Harga Satuan = ' ,harsa:0:2);
readln;
harto := harsa * jk;
write ('Harga Total = ' ,harto:0:2);
readln;
if jk < 12 then 
begin
diskon :=0;
ongkir :=20000;
end;
if jk >= 12 then 
begin
diskon :=0.1*harto;
ongkir :=0;
end;
write ('Diskon : ' , diskon:0:2);
readln;
write ('Ongkos Kirim : ' , ongkir:0:2);
readln;
bayar :=harto-diskon+ongkir;
write ('Jumlah yang harus dibayar : ' , bayar:0:2);
readln;
write ('Terima Kasih');
readln;
end.

Hasil output program diatas :


Demikianlah posting dari saya.Silakan dicoba.Semoga bermanfaat untuk anda.Terima kasih.




No comments:

Post a Comment